Daftar isi
Kuker Lidah Kucing.
Bunda harus cook Kuker Lidah Kucing Menggunakan 6 Komposisi dan 4 Caranya. Inilah cara Anda memasak .
Komposisi Yang Digunakan :
- 150 gr mentega (aku pakai margarin,mentega lg habis 😁).
- 100 gr gula halus.
- 1 bks susu dancow putih bubuk uk 27 gr.
- 1/2 bks vanili bubuk.
- 3 btr putih telur.
- 140 gr tepung terigu protein rendah.
Langkah Membuat :
- Kocok margarine,gula halus dan vanili menggunakan mixer dengan kecepatan sedang hingga tercampur rata,.
- Masukkan putih telur,mix lagi,lalu masukkan tepung terigu dan susu bubuk yg sudah diayak,mix hingga merata,.
- Masukkan adonan ke dalam piping bag,lalu cetak di atas loyang, panggang selama 20 menit hingga matang,menyesuaikan oven masing2(berhubung gak punya loyang cetakan lidah kucing jadi pakai loyang biasa seperti ini 😃).
- Setelah matang tunggu agak dingin dlu baru dikeluarkan dari loyang supaya tekstutnya sudah keras dan kriuk,masukkan kedalam toples yg tertutup rapat,abaikan bentuknya yg masih berantakan karna masih belajar ☺️.