Daftar isi
Cheesecake.
Bunda harus cook Cheesecake Menggunakan 8 Komposisi dan 7 Caranya. Inilah cara Anda buatnya .
Bahan-bahan Yang Digunakan :
- Base :.
- 5-8 keping crackers / biscuit.
- 15 gr mentega / margarin.
- Cheese :.
- 50 gr whipped cream bubuk.
- 1 sachet chocolatos drink.
- 100 ml air (dingin).
- 90 gr keju oles / spready cheese.
Langkah Membuat :
- Siapkan bahan. Untuk base nya saya pke Gerry saluut yg cheese. Chocolatos drink bisa diganti minuman coklat lainnya. Keju oles bisa diganti dengan cream cheese.
- Buat base. Lelehkan mentega. Haluskan crackers / biskuit. Campur biskuit halus dengan mentega cair. Aduk rata.
- Setelah rata, tempatkan di cetakan pie / cetakan apapun (dialas dengan kertas seperti pada gambar). Bisa juga diletakkan di cup. Dinginkan.
- Buat cheese : campur minuman coklat dengan air. Aduk rata, dinginkan. Setelah dingin, kocok dengan whipped cream bubuk sampai kaku.
- Masukkan keju oles, kocok lagi hingga rata. Masukkan dalam pipping bag.
- Semprotkan dalam cetakan (banyak / sedikit sesuai selera). Masukkan dalam freezer 3-4 jam.
- Lepaskan dari cetakan, dan lepaskan kertas(alas). Beri garnish dan siap dihidangkan.