Daftar isi
185. Soto Betawi.
Bunda harus cook 185. Soto Betawi Menggunakan 26 Bahan-bahan dan 5 Caranya. Inilah cara Anda buatnya .
Bahan-bahan Yang Digunakan :
- 250 gr daging sapi.
- Bahan cemplung :.
- 1 ruas Lengkuas, geprek.
- 1 batang Kayu manis.
- 4 lembar Daun salam.
- 1 batang serai, geprek.
- 1500 ml santan.
- 1 bks santan kara (me : skip).
- 250 ml susu cair.
- Bumbu halus :.
- 7 siung Bawang merah.
- 3 siung Bawang putih.
- 2 cm Jahe.
- 1/2 sdt Jintan.
- 1 sdm Ketumbar.
- 3 buah Kemiri.
- 1 sdt lada.
- Secukupnya garam, kaldu bubuk, gula.
- Pelengkap :.
- Kentang goreng, bisa potong kotak (me: wedges).
- Sambal cabe rawit.
- Tomat.
- Daun sopbawang.
- Bawang goreng.
- Emping.
- Jeruk nipis.
Langkah-langkah Cara Memasak :
- Rebus daging hingga empuk. Kemudian potong" dan sisihkan. Tumis bumbu halus hingga harum..
- Didihkan santan kemudian masukkan bumbu halus, bahan cemplung dan daging yang sudah dipotong. Aduk-aduk supaya santan tidak pecah..
- Kemudian masukkan susu cair, garam, kaldu bubuk dan gula secukupnya. Masak lagi sambil diaduk, hingga bumbu meresap dan mendidih. Jika sudah pas, matikan api..
- Penyajian : susun kentang goreng, tomat, kemudian masukkan daging dan kuahnya dalam keadaan panas. Taburi dengan irirsan daun sop dan daun bawang serta bawang goreng..
- Sajikan bersama emping, sambal cabai rawit dan perasan jeruk nipis serta acar timun..