Daftar isi
Kolak Biji Salak Ubi Kuning.
Bunda harus cook Kolak Biji Salak Ubi Kuning Menggunakan 9 Komposisi dan 7 Langkah. Inilah cara Anda buatnya .
Komposisi Yang Digunakan :
- 250 gr ubi kuning.
- 70 gr tepung tapioka (kalau mau lebih kenyal, tepung bisa lebih banyak).
- Bahan Kuah.
- 350 ltr air untuk merebus.
- 1 kotak kecil santan kara.
- 3-4 lbr daun pandan.
- 1/2 sdt vanili.
- garam secukupnya saja.
- gula merah & gula pasir sesuai selera ya moms, cicipi terlebih dahulu, jika kurang manis bisa ditambahkan.
Cara Memasak :
- Kukus/rebus ubi kuning hingga empuk kurleb 20 menit.
- Saat masih hangat, haluskan ubi, kemudian campur dengan tepung tapioka sedikit demi sedikit sampai kalis..
- Setelah adonan kalis, bentuk bulat-bulat kecil hingga adonan habis.
- Didihkan air, setelah mendidih masukkan bulatan ubi tadi. rebus hingga mengambang, setelah mengambang angkat, tiriskan..
- Kemudian setelah ubi terangkat semua, masukkan gula merah, gula pasir, sedikit garam, vanili dan santan, didihkan kembali. (aduk terus ya moms agar santan tidak pecah).
- Setelah mendidih, masukkan kembali bola-bola ubinya.
- Larutkan tepung tapioka dengan air, lalu masukkan. masak sebentar hingga mengental dan siap disajikan..