Daftar isi
Biji Ketapang Renyah.
Bunda harus have Biji Ketapang Renyah Menggunakan 12 Komposisi dan 7 Langkah. Inilah cara Anda memasak .
Komposisi Yang Digunakan :
- Bahan :.
- 225 gr tepung terigu.
- 100 gr tapioka.
- 50 gr tepung maizena.
- 125 gr gula pasir (sy 150 gr).
- 1 Butir kelapa parut.
- 2 lembar daun pandan.
- 1 Butir telur.
- 85 gr margarine.
- 125 ml santan instan.
- 1/2 sdt vanili (sy tidak pakai).
- 1/2 sdt garam.
Cara Membuat :
- Dalam wajan, masukkan kelapa parut dan daun pandan. Sangrai sampai kelapa parut kuning kecoklatan. Angkat sisihkan tunggu sampai suhu ruang.
- Siapkan semua bahan. Telur dan gula di aduk bersamaan.
- Dalam wadah. Campur semua bahan.
- Aduk semua bahan adonan sampai tercampur rata.
- Siapkan nampan atau loyang. Tabur terigu. Pulung memanjang adonan. Lalu gunting2. Lakukan sampai habis.
- Siapkan wajan, beri minyak goreng. Panaskan. Goreng biji ketapang dengan api kecil. Tunggu sampai biji ketapang agak putih baru di aduk. Hati2 bisa ancur..
- Masak sampai kuning kecoklatan. Jangan sampai coklat sekali ya..nanti pas biji ketapang dingin akan lebih coklat. Angkat, tiriskan dinginkan. Baru masuk ke wadah kedap udara.