Daftar isi
Oseng Telur Kacang Panjang #week42.
Bunda harus cook Oseng Telur Kacang Panjang #week42 Menggunakan 10 Bahan-bahan dan 4 Langkah. Inilah cara Anda memasak .
Komposisi Yang Digunakan :
- 2 butir telur, kocok lepas.
- 1 sdm margarin.
- 10 lonjor kacang panjang, potong 5 cm.
- 10 bh cabe rawit iris serong.
- 5 siung bawang merah iris-iris.
- 3 siung bawang putih iris-iris.
- 1/2 sdt garam.
- 1 sdt gula.
- 1/2 sdt kaldu bubuk.
- 1/4 sdt merica bubuk.
Cara Membuat :
- Kocok lepas telur dengan garpu..
- Panaskan margarin, tuang telur kocok, buat jadi orak-arik. Angkat dan sisihkan..
- Panaskan minyak, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum. Masukkan irisan cabe dan kacang panjang. Aduk rata..
- Bumbui dengan gula, garam, merica bubuk, dan kaldu bubuk. Masak hingga kacang panjang agak layu. Menjelang matang masukkan orak-arik telur. Aduk hingga rata. Masak hingga kematangan yang diinginkan. Jangan lupa koreksi rasa..