Daftar isi
Bakso Ayam Goreng.
Bunda harus cook Bakso Ayam Goreng Menggunakan 11 Bahan-bahan dan 4 Langkah. Inilah cara Anda buatnya .
Bahan-bahan Yang Digunakan :
- 200 gr Dada Ayam Fillet, cincang halus.
- 150 gr Tepung Tapioka.
- 4 siung Bawang Putih, haluskan.
- 2 btg Daun Bawang, iris halus.
- 1 btr Telur Ayam.
- 1/2 sdt Garam.
- 1 sdt Merica Bubuk.
- 1 sdm Gula Pasir.
- 1 sdt Kaldu Bubuk.
- 50 ml Air.
- Minyak Goreng secukupnya untuk menggoreng.
Langkah-langkah Cara Memasak :
- Siapkan bahan. Masukkan dada ayam cincang, tepung tapioka, daun bawang, garam, merica bubuk, gula pasir dan kaldu bubuk dalam wadah. Aduk rata..
- Tambahkan telur ayam dan air sedikit demi sedikit. Aduk hingga tercampur rata..
- Siapkan wajan, tuang minyak goreng lalu panaskan. Ambil 1 sdt adonan lalu bulatkan dan goreng hingga matang kuning keemasan. Angkat, tiriskan..
- Sajikan dengan saos sambal..