Daftar isi
Udang Goreng Kriuk Kobe.
Bunda harus have Udang Goreng Kriuk Kobe Menggunakan 7 Bahan-bahan dan 3 Langkah. Inilah cara Anda buatnya .
Komposisi Yang Digunakan :
- 15 bh udang (kupas dan sisakan buntutnya).
- Secukupnya minyak utk menggoreng.
- Bahan basah:.
- 4 sdm tepung kobe bumbu putih.
- Secukupnya air (adonan kental).
- Bahan kering:.
- 5 sdm tepung kobe bumbu putij.
Langkah Membuat :
- Siapkan udang, kucuri dengan jeruk nipis utk menghilangkan amisnya. Lalu siapkan bahan basah dan bahan kering.
- Celupkan udang ke bahan basah lalu celupkan lagi ke bahan kering sembari diremas agar tepung merekat..
- Goreng di minyak panas hingga kuning keemasan. Sajikan deh…